STATISTICAL EXPERT IN USING IBM SPSS
Rp. 65.000
Penulis: Nanta Sigit, Rea Ariyanti
Panjang: 23
Lebar: 15
Halaman: 149
ISBN: 00
Sinopsis:
Buku ini membahas materi statistik secara sistematis, dimulai dari konsep dasar statistika, teknik sampling, uji instrumen penelitian, uji asumsi dasar, statistik deskriptif dan inferensial, analisis regresi, uji perbandingan rata-rata, ANOVA, hingga statistik nonparametrik. Setiap pembahasan disertai dengan contoh kasus dan langkah-langkah pengolahan data menggunakan IBM SPSS, sehingga pembaca diharapkan tidak hanya memahami teori, tetapi juga mampu menerapkannya dalam penelitian maupun analisis data di berbagai bidang.








